twitter
rss



Materi Geografi Kelas X

Geografi
                Gunung api merupakan bentuk muka bumi yang terjadi akibat peristiwa tektonis. Gunung berapi terbentuk di daerah tumbukan lempeng. Di wilayah tumbukan lempeng akan terbentuk zona patahan. Bagian lempeng yang hancur, akan melebur akibat adanya persentuhan dengan magma panas. Hasil peleburan tersebut akan menjadi magma gunung api.
                Adapun keuntungan dan kerugian dari gunung api yaitu ada yang positif dan ada yang negative antara lain:
Ø  Keuntungan dari gunung api
1.       Dapat menyuburkan tanah di daerah perbukitan dan punggung-punggung gunung api.
2.       Membuat buruh petani menjadi mudah menolah dan menggunakan tanah di pinggir gunung api.
3.       Panen yang sangat berlimpah.
4.       Lahar yang telah keluar dari dalam gunung api dan telahmendingin akan menjadi batu-batun yang baru dan berbeda-beda.
5.       Tanaman menjadi subur.
6.       Udara di perbukitan segar.
Ø  Kerugian dari gunung api
1.       Tanah yang baru terkena lahar akan menjadi panas dan tidak bias di olah sampai lahar itu mnjadi lahar dingin
2.       Tanam yang baru saja di tanam akan mati semua karena terkena panasnya lahar.
3.       Perumahan penduduk yang terkena letuhan menjadi tidak layak dipakai/di tempat tinggali dan warga harus mengungsi untuk sementara sampai kondisi aman.
4.       Warga di sekitar gunung berapi menjadi kekurangan sandang pangan
5.        Aktivitas warga menjadi terganggu.
6.       Gunung api yang masih aktif akan menimbulkan keresaan warga.

0 komentar:

Posting Komentar

:b: :c: :d: :e: :f: :g: :h: :i: :j: :k: :l: :m: :n: :o: :p: